Postingan

     Dampak Virus Covid 19 dalam Pariwisata             Sudah lebih dari 4 bulan masyarakat Indonesia menjalankan lockdown . Semua kegiatan dibatasi, melakukan jaga jarak, menggunakan masker ketika beraktifitas di luar rumah, dan harus selalu mecuci tangan. Semua itu dianjurkan oleh pemerintah bukan tanpa alasan dikarenakan semakin maraknya wabah covid 19 di Indonesia. Setiap hari jumlah pasien covid 19 terus bertambah menjadikan angka kasus covid 19 terus naik. Segala cara dan upaya terus dilakukan untuk menekan kenaikan jumlah pasien covid 19, mulai dengan melakukan PSBB di daerah ibukota dan daerah lainnya, menerapkan sistem work from home , dan semua sekolah dan universitas di seluruh Indonesia menerapkan sistem pembelajaran daring(dalam jaringan). Secara tidak langsung dengan adanya wabah covid 19 di Indoneisa   memberikan dampak yang begitu besar bagi semua sektor terutama dalam sektor ekonomi yang menibulkan efek berantai, banyak industri dan UMKM yang gulung tikar dan tidak se